November 2023

Framework Insentif Pemerintah di Sektor Industri Hilirisasi

Juris Civilis Research Team I   Disusun Oleh: David Axel IrawanNicholas Aurelius KarostaMichael Sebastian ChangAvira Zahra Khairunnisa   Abstrak Indonesia memiliki kekayaan sumber daya alam berupa mineral dan batubara yang menjanjikan. Selama ini, sektor pertambangan memberikan kontribusi signifikan bagi penerimaan negara. Hal ini ditunjukkan dari Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) mencapai lebih dari 70% untuk […]

Framework Insentif Pemerintah di Sektor Industri Hilirisasi Read More »

Penerapan Dedolarisasi: Bagaimana Pengaruhnya Bagi ASEAN dan Indonesia?

Oleh Kayla Angelica Kosasih, Kendrick Chang, dan Srimega Nurmaya Yohanna (Divisi Perdagangan Internasional) LATAR BELAKANG Sebelum dan selama abad 19–20, perdagangan dunia menggunakan mata uang yang dinilai dengan emas. Pound sterling Inggris di kala itu mendominasi dan menjadi mata uang dunia. Runtuhnya standar emas dimulai dengan pecahnya Perang Dunia I ketika para negara mulai meninggalkan

Penerapan Dedolarisasi: Bagaimana Pengaruhnya Bagi ASEAN dan Indonesia? Read More »

Tinjauan Yuridis Plagiasi Hak Cipta: Kasus Lagu “Hello Kuala Lumpur”

Oleh Muhammad Adrian Giovanni, Muhammad Nur Hidayat, dan Fideline Abigail Zefanya (Divisi Hak Kekayaan Intelektual) Kekayaan intelektual (KI) merupakan kekayaan yang timbul atau lahir dari kemampuan intelektual manusia[1]. Karya-karya yang timbul atau lahir dari kemampuan intelektual manusia dapat berupa karya-karya di bidang teknologi, ilmu pengetahuan, seni dan sastra[2]. Kemudian dengan adanya kekayaan intelektual, muncul suatu

Tinjauan Yuridis Plagiasi Hak Cipta: Kasus Lagu “Hello Kuala Lumpur” Read More »

Peran Lembaga Manajemen Kolektif Nasional (LMKN) dalam Menghimpun Royalti Hak Cipta

Oleh Alexandra Lisa Wijaya, I Gusti Agung Ayu Paikea Sarasvati Krishna, dan Nadya Khalifa Prastawa (Divisi Hak Kekayaan Intelektual) Manusia terlahir ke dunia dengan akal dan pikiran yang kompleks. Akses tak terbatas dalam eksplorasi alam pikiran manusia, menciptakan penemuan-penemuan baru yang berpengaruh besar dalam kehidupan di dunia saat ini maupun masa depan nantinya. Perwujudan dari

Peran Lembaga Manajemen Kolektif Nasional (LMKN) dalam Menghimpun Royalti Hak Cipta Read More »

Peran OJK terhadap Kejahatan Digital Perbankan: Studi Kasus Serangan Siber Bank Syariah Indonesia

Oleh Amanda Naurah, Rachmania Isnaini Ardhi, dan  Yasinta Rizki Shifanin (Divisi Pembiayaan dan Perbankan) LATAR BELAKANG Perkembangan era teknologi masa kini berkembang sangat pesat dan mempengaruhi aspek-aspek kehidupan manusia. Digital banking menjadi salah satu bentuk transformasi baru bagi dunia perbankan syariah yang merupakan bentuk integrasi kegiatan perbankan ke dalam sarana elektronik atau platform digital bank.

Peran OJK terhadap Kejahatan Digital Perbankan: Studi Kasus Serangan Siber Bank Syariah Indonesia Read More »

Adopting Pre-Merger Notification to Achieve Legal Certainty and Efficiency in Indonesia

By Nicholas Aurelius Karosta, Muhammad Kavin Maliki, Farrel Ezra, and Marulitua Lumban Tobing (Corporation and Anti-Monopoly Division) INTRODUCTION The practice of mergers is a common occurrence in business practice. Mergers allude to the consolidation or the voluntary fusions on broadly equal terms of two or more companies into a single legal entity. It is a

Adopting Pre-Merger Notification to Achieve Legal Certainty and Efficiency in Indonesia Read More »

Perdagangan Karbon melalui Bursa Karbon: Langkah Awal menuju Cita Net Zero Emission di Indonesia

Oleh Damara Lutfiah Irawan, Yunidar Dyah Rahmalia, dan Zaidan Chanif Alfarizi (Divisi Pasar Modal) LATAR BELAKANG Konferensi iklim di Kota Paris, Perancis pada tahun 2015 menunjukkan bahwa permasalahan iklim global telah mencapai tahap yang mengkhawatirkan dan membutuhkan perhatian lebih dari masyarakat dunia[1]. Perubahan iklim dapat membawa bencana untuk kehidupan makhluk hidup, seperti terjadinya kekeringan, kerusakan

Perdagangan Karbon melalui Bursa Karbon: Langkah Awal menuju Cita Net Zero Emission di Indonesia Read More »

Pembatasan Perdagangan Nikel di Indonesia: Dampak dan Implikasinya

Oleh Andito Motoki, Kenneth Achilles Herputra, dan Raden Roro Nashwa Nadra Nabila (Divisi Perdagangan Internasional) Nikel merupakan salah satu hasil pertambangan yang menjadi produk ekspor Indonesia. Output nikel dari tambang Indonesia pada tahun 2018 sekitar 560 ton, terkonsentrasi di Pulau Sulawesi. Jumlah ini meningkat sebesar 62,32% dibandingkan produksi tahun 2017. Sebagai komoditas ekspor, nikel biasanya

Pembatasan Perdagangan Nikel di Indonesia: Dampak dan Implikasinya Read More »

Perspektif Hukum Terhadap Implikasi Kebijakan Penutupan Kode Broker Oleh Bursa Efek Indonesia

Oleh Terry Josephin Ellia Mahulae, Raya Salsabill, Natasa (Divisi Pasar Modal) LATAR BELAKANG Naiknya minat masyarakat ke dalam dunia pasar modal meningkat dengan pesat sejak tahun 2020. Di Mandiri Sekuritas, misalnya, jumlah nasabah per Juni bertumbuh 73 persen dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu. Jumlah rekening dana nasabah (RDN) pun bertumbuh 75 persen secara

Perspektif Hukum Terhadap Implikasi Kebijakan Penutupan Kode Broker Oleh Bursa Efek Indonesia Read More »

QRIS Fraud: Langkah – Langkah Menghindari Kejahatan Transaksi Elektronik

Oleh Nabiel Harits Pratama, Darryl Azharafi Danubrata, dan Shafira Nurzalfa Istiasari (Divisi Pembiayaan dan Perbankan) LATAR BELAKANG Quick Response Code Indonesian Standard atau yang kerap dikenal dengan QRIS telah memimpin revolusi pembayaran dengan inovasi digital yang memukau. Sebagai suatu metode pembayaran canggih berbasis online, QRIS menjembatani beragam QR Code dari Penyelenggara Jasa Sistem Pembayaran (PJSP) menjadi

QRIS Fraud: Langkah – Langkah Menghindari Kejahatan Transaksi Elektronik Read More »